faq1:5k9:41354--07-januari-2021
Table of Contents
Tanya-SC | KUP | Pertanyaan
apakah manager boleh menandatangani SPT dan Bupot?
Jawaban
Termasuk dalam pengertian pengurus adalah orang yang nyata-nyata mempunyai wewenang dalam menentukan kebijakan dan/atau mengambil keputusan dalam rangka menjalankan kegiatan perusahaan, misalnya berwenang menandatangani kontrak dengan pihak ketiga, menandatangani cek, dan sebagainya walaupun orang tersebut tidak tercantum namanya dalam susunan pengurus yang tertera dalam akte pendirian maupun akte perubahan, termasuk dalam pengertian pengurus.
Dasar Hukum
–
Editor
AMP
faq1/5k9/41354--07-januari-2021.txt · Last modified: 2022/07/28 23:07 (external edit)