faq1:5k33:162553--24-juni-2022
Table of Contents
Tanya-SC | DJP Online | Pertanyaan
WP mau lapor spt masa pph 21 tapi notifikasinya proses upload tidak berhasil dilakukan, tanggal spt tidak boleh kosong
Jawaban
Coba usahakan regional settingnya diganti indonesia. pastikan versi espt pph 21 yang digunakan sudah 2.4, run as administrator, tanggal spt pastikan diisi, simpan spt dan buat csv ulang. pastikan csv tidak dibuka dan di rename. upload ulang
Dasar Hukum
–
Editor
FRS
faq1/5k33/162553--24-juni-2022.txt · Last modified: 2022/07/29 00:03 by 127.0.0.1