faq1:5k32:157028--08-juni-2022
Table of Contents
Tanya-SC | PPh | Pertanyaan
biaya perjalanan dinas yang direimburse oleh perusahaan merupakan objek pph gak? seperti biaya perjalanan, hotel dsb. terkait dengan perjalanan dinas.
Jawaban
salah satu non objek pajak adalah kenikmatan berupa natura dan/atau kenikmatan yang harus disediakan oleh pemberi kerja dalam pelaksanaan pekerjaan; jika masuk kesitu maka bukan objek pajak.
Dasar Hukum
–
Editor
EAL
faq1/5k32/157028--08-juni-2022.txt · Last modified: 2022/07/28 23:58 (external edit)