User Tools

Site Tools


faq1:5k32:156651--07-juni-2022

Tanya-SC | PPN | Pertanyaan

Selamat sore saya mau bertanya tentang dasar hukum/ peraturan diberlakukan pencantuman NIK dalam penerbitan Faktur pajak pada saat penyerahan BKP/JKP dan berlaku mulai kapan dan mohon dijelaskan tentang sanksi jika tidak mencantumkan NIK dalam penerbitan Faktur Pajak atas penyerahan BKP/JKP tersebut.

Jawaban

Sejak UU Ciptaker, ada di pasal 13 ayat 5 UU Ciptaker bagian PPN. Untuk sanksi apabila FP tidak dibuat sesuai ketentuan tersebut dikenakan denda sebesar 1% dari DPP (pasal 14 ayat 4 UU KUP stdd UU HPP)

Dasar Hukum

Editor

FSP

faq1/5k32/156651--07-juni-2022.txt · Last modified: 2022/07/28 23:58 by 127.0.0.1