faq1:5k24:117760--26-januari-2022
Table of Contents
Tanya-SC | PPh | Pertanyaan
pp 23 setor sendiri, kalau customer bayar uang muka januari dan pelunasan februari, atas transaksi tersebut masuk masa mana penyetoran PP 23 nya?
Jawaban
Jumlah peredaran bruto atas penghasilan dari usaha sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 ayat (1) setiap bulan merupakan dasar pengenaan pajak yang digunakan untuk menghitung Pajak Penghasilan yang bersifat final (PP 23/2018). Tergantung dibukukan/dicatat sebagai peredaran bruto masa kapan, kembali ke akuntansi secara umum
Dasar Hukum
–
Editor
CRG
faq1/5k24/117760--26-januari-2022.txt · Last modified: 2022/07/28 23:44 (external edit)