faq1:5k20:95058--11-november-2021
Table of Contents
Tanya-SC | PPN | Pertanyaan
WP baru dikukuhkan mei, invoice yang terbit jan-april perlu diterbitkan faktur kah?
Jawaban
WP dapat membuat FP sejak mulai dikukuhkan sebagai PKP bang. untuk invoice tsb perlu diterbitkan atau tidak fp nya tergantung saat pembuatan FP nya harusnya kapan. pembuatan fp kan berdasarkan pembayaran atau penyerahan yang mana yang terjadi terlebih dahulu, jika saat pmbuatan fp nya sebelum jadi pkp, ya tidak bisa buat FP nya.
Dasar Hukum
–
Editor
EAL
faq1/5k20/95058--11-november-2021.txt · Last modified: 2022/07/28 23:19 (external edit)