Table of Contents

Tanya-SC | KUP | Pertanyaan

Kalau istri mau minta data SPT suami ke KPP apakah boleh? Istri gabung suami.

Jawaban

Seharusnya boleh, karena masih dianggap satu kesatuan, namun karena tidak ada prosedur yang mengatur khusus terkait hal tersebut, silakan konfirmasi langsung ke KPP.

Dasar Hukum

Editor

M