Table of Contents

Tanya-SC | PPh | Pertanyaan

untuk vendor asal jerman yang melakukan service berupa aplikasi converter lagu, PPh nya apa dan berapa tarifnya sesuai perjanjian P3B Indonesia - jerman?

Jawaban

pph pasal 26 sebesar 20% jika tanpa p3b, dan pph 0% jika secara ketentuan masuk ke klausul laba usaha berdasarkan p3b jerman-indonesia

Dasar Hukum

Editor

LR