Table of Contents

Tanya-SC | KUP | Pertanyaan

mas/mba, kalau wp mau menyampaikan pengungkapan ketidakbenaran karena ada kesalahan pengisian jumlah utang dan rasio DER, di formnya pilih yg apa ya?

Jawaban

Diisi sesuai dengan keadaan sebenarnya seperti apa, jika tidak ada yang sesuai bisa penegasan dulu

Dasar Hukum

Editor

MAR