Table of Contents

Tanya-SC | E-Faktur | Pertanyaan

#24Q Izin bertanya mas/mba terkait aplikasi efaktur, pada tampilan SPT - buka SPT, saya tidak dapat menemukan data SPT saya di tahun ini. Namun jika saya lihat manual dari pajak keluaran/masukan, data saya tidak ada yg hilang.

Jawaban

Coba discroll/pindah halaman pada menu daftar SPT, cek halaman 2,3 dan seterusnya, coba tes posting ulang

Dasar Hukum

Editor

BCW