apakah biaya sewa lapangan futsal untuk olahraga karyawan bisa menjadi biaya di PPh badan, atau harus dikoreksi positif?
Untuk biaya-biaya yang dapat dan tidak dapat dibebankan silakan bisa mengacu ke pasal 6 dan pasal 9 UU PPh sttd UU HPP untuk menentukan apakah bisa dibiayakan atau tidak. Tambahkan penjelasan Pasal 6 ayat 1 huruf a.
NATALIA KRISWINANDAR