==== Tanya-SC | PPh | Pertanyaan ==== ada PMK baru yaitu PMK 149/PMK.03/2021 yang hanya updata KLU PPh 22 dan PPh 25 saja. untuk menggunakan insentif PPh 21, pada kode keterangannya di e-billing kan wajib masukan PMK yang digunakan, Jadi saya harus masukn PMK 82/PMK.03/2021 atau PMK yang baru ya? ==== Jawaban ==== karena PMK 149 telah merubah PMK 82, maka untuk pembuatan id billing per sejak masa oktober seharusnya sudah menggunakan eks pmk 149, jadi silakan menggunakan PMK 149/2021 ==== Dasar Hukum ==== -- === Editor === NK