==== Tanya-SC | PPN | Pertanyaan ==== impor sudah setor PPNnya, tapi sama BC dibatalin barangnya tidak boleh masuk dan harus dikembalikan ke negara asal, tapi PIB ditagihkan atas semua barang tsb dan tidak ada notul yang terbit, wp harus bagaimana? ==== Jawaban ==== kalau dari sisi kita, PPN impor yg disetor kan memang sesuai nilai impor yang biasanya ditagihkan dg PIB. Sepanjang BC menagihkan semua, berarti kewajiban PPN impor yg harus disetor ya sesuai PIBnya dan itu bisa diinput di efaktur kita. Kecuali kalau ada notul baru di efaktur kita juga menyesuaikan ==== Dasar Hukum ==== -- === Editor === NA