==== 173226--26-juli-2022 | PPN | Pertanyaan ==== WP tahun lalu mengajukan SKTD namun tidak mengajukan RKIP, dan tahun ini akan mengajukan SKTD namun terkendala dengan notifikasi belum menyampaikan realisasi RKIP tahun sebelumnya. ini gimana ya ==== Jawaban ==== Salah satu syarat buat ngajuin SKTD kan udh menyampaikan laporan realisasi yg telah menjadi kewajibannya. Laporan realisasi ini dapat berupa laporan realisasi impor/penyerahan atau laporan realisasi RKIP. ==== Dasar Hukum ==== -- === Editor === MR